MikroTik Training Day 04

|


Hari ini memasuki hari keempat training :)
Sekadar review, berikut ini adalah beberapa materi yang aku pelajari pada hari ketiga kemarin:


Bridge:
1. STP dan RSTP untuk Fail Over
2. Bridge Filtering
3. Transparant Proxy Via Bridge, he3.. ternyata Bridge sebagai device layer 2 pun bisa melakukan NAT :) Sayangnya tidak mampu melakukan port redirect, tapi setidaknya bisa melakukan Src-NAT dan Dst-NAT

Tools:
1. Ping IP, Ping MAC
2. Flood Ping untuk melakukan ping dengan cepat
3. Trace Route dengan UDP dan ICMP
4. Torch untuk mendeteksi monopoli traffic
5. Ping Speed untuk melakukan estimasi BandWidth
6. IP Scan untuk mendeteksi device-device yang sedang konek ke jaringan
7. System WatchDog untuk melakukan reboot secara otomatis apabila terdeteksi ada suatu mesin tertentu yang mati
8. Packet Sniffer
9. Bandwidth test
10. Network Monitor untuk melakukan pemantauan apakah suatu device sedang up atau down yang nantinya mentrigger script
11. Traffic Monitor untuk melakukam pemantauan terhadap kondisi taffic yang nantinya bisa digunakan untuk mentigger script

QoS - Quality of Service (yang ini bener-bener bikin kepalaku pusing)

Dan meteri utama untuk training hari keempat ini adalah Tunneling dan VPN :)

0 comments: